Sejak tahun 2012, Fakultas Psikologi Universitas Pancasila (F.Psi.UP) sudah memfokuskan diri pada pengembangan Psikologi Bisnis. Salah satu langkah yang ditempuh untuk fokus pada bidang ini adalah mencari partner dalam melakukan pengembangan kurikulum. Oleh karena itu Fakultas Psikologi UP kemudian mengundang …
Mendekati tahun ajaran yang baru, fakultas psikologi Universitas Pancasila melakukan open house untuk kedua kalinya pada 30 Juli 2016 lalu. Antusiasme orang tua calon mahasiswa juga semakin meningkat, terlihat dari jumlah tamu undangan yang bertambah serta pertanyaan-pertanyaan yang juga lebih …